Asam pirikdosin
Berfungsi untuk membantu kerja enzim-enzim yang
berperan di dalam metabolisme protein. Vitamin B6 juga berperan di dalam
penggunaan glikogen pada otot sebagai sumber energi pada saat fitnes. Selain
itu, vitamin B6 (bersama dengan zinc, asam folat, vitamin B12, dan vitamin C)
juga diperlukan di dalam sintesis hemoglobin pada sel darah merah yang
berfungsi untuk mengangkut oksigen ke jaringan tubuh. Vitamin B6 adalah vitamin
yang lebih banyak terlibat dalam fungsi badan berbanding dengan kebanyakkan
nutrien yang lain. Memberi kesehatan
fisikal dan mental. Perlu untuk proses ungkaibina dan penggunaan protin,
karbohidrat dan lemak daripada makanan, untuk pelepasan karbohidrat yang
tersimpan di dalam hati dan otot bagi pengeluaran tenaga. Pyridoxine juga
membantu mengimbangi tahap sodium dan potassium, untuk pengeluaran sel darah
merah dan antibodi, bagi sistem saraf dan otak berfungsi dengan normal dan
untuk sintesis nukleik asid RNA dan DNA, yang mana mengandungi arahan-arahan
genetik bagi pengeluaran semula semua sel-sel dan pertumbuhan normal selular,
mengaktifkan banyak enzim dan membantu dalam penyerapan vitamin B12, dalam
fungsi sistem imuniti, dan dalam pengeluaran antibodi.
Efek kekurangan pirikdosin
Kekurangan vitamin B6 terjadi karena penyerapan yang buruk dalam saluran
pencernaan atau pemakaian obat-obat yang menguras cadangan vitamin B6 dalam
tubuh (misalnya isoniasid, hidralazin dan penisilamin). Kekurangan vitamin ini
juga terjadi pada penyakit keturunan yang menghambat metabolisme vitamin B6.
Penyakit ini dapat menyebabkan keterbelakangan mental yang berat, kejang dan
anemia yang sulit dikoreksi.
Pada dewasa akan timbul dermatitis, kerusakan saraf (neuropati) dan kebingungan.
Gejala lainnya berupa:
- luka kemerahan yang terbuka pada lidah
- sudut mulut yang pecah-pecah
- mati rasa dan rasa tertusuk jarum di tangan dan kaki.
Pada dewasa akan timbul dermatitis, kerusakan saraf (neuropati) dan kebingungan.
Gejala lainnya berupa:
- luka kemerahan yang terbuka pada lidah
- sudut mulut yang pecah-pecah
- mati rasa dan rasa tertusuk jarum di tangan dan kaki.
Sumber asam pirikdosin
v Daging
v Ikan
v Bayam
v Kentang
v Sawi
v Lobak
v Kembang kol
v Brokoli
v Paprika
v Melon
v Semangka
v Kacang-kacangan
v Biji-bijian
v Tomat
v Alpukat
v Pisang
v Asparagus
Tidak ada komentar:
Posting Komentar